Laporan Akhir Reverse Bias



1. Jurnal[Kembali]



2. Prinsip Kerja[Kembali]

        Pada saat ini, tegangan positif masuk ke kaki katoda dan tegangan negatif masuk ke kaki anadanya dioda. Pada prinsipnya, tegangan positif di kaki katoda tadi mendorong elektron ke arah katoda, sebaliknya tegangan negatif di kaki anoda mendorong elektron menjauh darinya. Pada saat inilah yang kemudian menyebabkan deplesion layer antara kaki anoda dan katoda melebar yang menyebabkan sulit bagi arus. 

       Pada kondisi ini dioda memiliki hambatan yang besar akibat dari peristiwa depletion layer yang melebar, sehingga pada kondisi ini hampir tidak ada arus yang dilewatkan di dioda. Karena itu pada kondisi ini dioda berperan sebagai saklar tertutup.


3. Video Percobaan[Kembali]


4. Analisa[Kembali]

2. Analisa pengaruh tegangan input terhadap tegangan dan arus pada rangkaian reverse bias.

    Jawab:

        Berdasarkan data yang didapat dari praktikum, jika nilai tegangan input (Vs) naik, maka tegangan output juga naik, bahkan nilai tegangan dioda (Vd) pun juga naik. Sedangkan arus pada diode (Id) bernilai sangat kecil berapa pun tegangan input yang diberikan.

        Secara teori, pada kondisi reverse bias, tidak ada arus yang akan melewati dioda, sehingga arusnya akan bernilai nol. Namun, dalam pengambilan data praktikum, masih ada sedikit arus yang melewati dioda. Hal ini terjadi karena  muatan positif dan muatan negatf pada daerah P dioda akan ditarik oleh sumber. Sehingga depletion layer akan melebar dan tidak dapat mengalirkan arus.


5. Video Penjelasan[Kembali]



6. Download File[Kembali]

a. Video:

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  BAHAN PRESENTASI UNTUK MATA KULIAH   ELEKTRONIKA    Oleh : Yuningsih Vebhy Selvania 2210953042 Elektronika (A)     Dosen Pengampu : Dr.  D...